Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2013

Buat apa saya bohong? Biar dikira keren gitu?

Gambar
Ternyata dunia maya memang penuh dengan penipu, bahkan dengan hal yang paling gak penting sekalipun ikut dimanipulasi, itu mungkin yang ada di fikiran agan yang satu ini. Setelah kemaren sempat posting Pembayaran Adsense Pertama  ternyata ada komentar yang cukup membuat saya geli ngakak gulung-gulung :D Biar dikira keren gitu? Tidak percaya sama Adsense atau tidak percaya sama saya? Sudah jelas pada artikel Pembayaran adsense kemaren itu adalah cerita dalam hidup saya, trus apa untungnya gitu buat saya mengarang cerita tentang pengalaman saya sendiri? Buat apa saya bohong? Biar dikira keren gitu? biar dikira keren? ah gak masuk akal.. atau mungkin tidak percaya kalau Google adsense membayar? hmm..

Cara Menampilkan Foto Profil Facebook Pada Blog

Aryan.ngrambe.net - Cara Menampilkan Foto Profil Facebook Pada Blog terbilang sangat mudah, ini dibutuhkan jika anda ingin memodifikasi tampilan foto About us anda dengan foto profil default dari Facebook, jadi logikanya begini Ketika anda mengganti foto profil di facebook maka tampilan foto di halaman About us anda otomatis mengikuti foto yang di facebook. Keren kan? oke tak banyak cing cong ini dia scriptnya yang baru saja saya baca dari  developers.facebook.com Check this out : <fb:profile-pic uid="Id-facebookmu" facebook-logo="true" linked="false" width="300" height="400"></fb:profile-pic> Atau bisa pakai yang ini untuk membuat foto anda otomatis ter-LINK ke halaman profil facebook anda <fb:profile-pic uid="Id-facebookmu" width="32" height="32" linked="true" \> <fb:profile-pic> Dah, gitu aja.. Cara Menampilkan Foto Profil Facebook Pada Blog cukup mudah bukan? ...

Pilkada Magetan 2013 Yang Damai dan Bersih itu nyata!

Gambar
Wujudkan Pilkada Magetan 2013 Yang Damai dan Bersih - Pilkada Magetan 2013 kali ini diharapkan menjadi pilkada yang damai dan bersih, bukan hanya sekedar slogan kontes SEO blogger magetan tetapi merupakan suatu tindakan nyata mewujudkan sebuah pemilihan pemimpin yang jujur dan bertanggungjawab. Jika di lihat, sistem pemilihan pemimpin yang diterapkan belakangan ini sangatlah kacau, entah itu di tingkat RT, RW, Desa, Kecamatan, Kabupaten, bahkan pemilihan Presiden, semua itu disebabkan oleh kurangnya kesadaran masyarakat akan pentingnya memilih pemimpin, untuk itu mari kita menjadi warga yang cerdas, cermat, bijak serta tidak mudah terprovokasi oleh pihak yang ingin mencari keuntungan pribadi dari perwujudkan Pilkada Magetan 2013 Yang Damai dan Bersih. Cukup kiranya saya menulis dengan gaya bahasa KAKU seperti di atas, semata hanya untuk belajar SEO saja. Sebenarnya sudah beberapa kali ini saya di ajak oleh salah satu sahabat untuk mengikuti kontes SEO dari Magetan ini, bukan karena ...

E: Can't mount /sdcard/ (berhasil teratasi pada Axioo Picopad 5 GEA)

Aryan.ngrambe.net -  E: Can't mount /sdcard/ menjadi perkara bagi saya selama beberapa minggu ini, saya kira terjadi kesalahan pada OS android Picopad 5 GEA saya, ternyata enggak.. Hal ini bermula saat saya hendak menginstall Custom ROM Abunogen Indokus untuk Axioo Picopad saya, namun apa yang terjadi saat saya mengakses melalui CWM malah muncul peringatan  E: Can't mount /sdcard/  saya pun panik dan lari kesana kemari mencari alamat.. sudah coba ganti recovery TWRP namun hasilnya nihil.. setiap akan memilih file yang muncul  E: Can't mount /sdcard/  lagi.. Pasrah... selama 1minggu bertahan menggunakan status  E: Can't mount /sdcard/  hingga pada hari ini saya membeli SDcard baru dengan kapasitas 4gb kemudian iseng saya coba install kembali Custom ROM for Axioo Picopad 5 - Abunogen indokus.zip dan berhasil!!... yak... berhasilll...!!! ternyata masalahnya adalah pada gadget Axioo Picopad 5 GEA dibutuhkan memory external jika hendak melakukan update ...